Gak Perlu Mahal! 5 Smartwatch Keren dan Tangguh Harga Mulai 1 Jutaan

TopOne.id – Memilih smartwatch dengan harga terjangkau namun kaya fitur memang bisa membingungkan.

Namun, di rentang harga sekitar Rp1 juta, ada beberapa pilihan yang menawarkan kombinasi desain stylish, ketahanan luar biasa, dan fitur lengkap.

Berikut adalah lima rekomendasi smartwatch terbaik yang bisa Anda pertimbangkan:(topreneur.id)

1. KOSPET Tank M3 Ultra

Smartwatch ini dirancang untuk petualangan ekstrem. Dengan sertifikasi MIL-STD-810H dan IP69K, Tank M3 Ultra tahan terhadap debu, air, dan benturan.

Layar AMOLED 1,96 inci dengan kecerahan hingga 1000 nits memastikan tampilan jelas di bawah sinar matahari. Baterai 480 mAh mampu bertahan hingga 15 hari dalam penggunaan normal.

Fitur kesehatan seperti pemantauan detak jantung, SPO2, tekanan darah, dan stres tersedia untuk menjaga kebugaran Anda.