Internet Sekilat Cahaya! Jepang Ciptakan Rekor Kecepatan Terbaru

Perbandingan dengan Kecepatan Internet Global

Di sisi lain, Indonesia masih tertinggal dalam hal kecepatan internet. Berdasarkan laporan Speedtest Global Index per Januari 2025, kecepatan internet mobile rata-rata di Indonesia adalah 40,44 Mbps, menempatkan negara ini di peringkat 84 dari 104 negara.

Sementara itu, kecepatan fixed broadband rata-rata adalah 32,13 Mbps, berada di peringkat 121 dari 152 negara.
Sebagai perbandingan, beberapa negara dengan kecepatan internet tercepat di dunia antara lain:

• Uni Emirat Arab: 545,94 Mbps

• Qatar: 521,51 Mbps

• Kuwait: 314,39 Mbps

• Singapura: 336,45 Mbps (fixed broadband)