7 HP RAM 12GB Terbaik Juni 2025: Performa Kencang, Harga Tetap Bersahabat!

TopOne.id – Mencari smartphone dengan performa tinggi namun tetap ramah di kantong?

Berikut adalah tujuh pilihan HP dari TopOne.id dengan RAM 12 GB terbaik bulan juni 2025 yang cocok untuk multitasking, gaming, dan aktivitas sehari-hari tanpa khawatir kantong bolong.

1. Infinix Hot 40 Pro 4G – Harga Mulai Rp2,3 Jutaan

Infinix Hot 40 Pro 4G hadir dengan RAM 12 GB dan memori internal 256 GB, didukung oleh chipset MediaTek Helio G99.

Layar 6,78 inci Full HD+ dengan refresh rate 120 Hz memberikan pengalaman visual yang mulus. Kamera utama 108 MP dan baterai 5.000 mAh dengan fast charging 33W menjadi nilai tambah.

Fitur NFC dan speaker stereo juga disematkan pada ponsel ini.

2. Tecno Spark 20 Pro – Mulai Rp2,4 Jutaan

Ditenagai oleh chipset MediaTek Helio G99, Tecno Spark 20 Pro menawarkan RAM 12 GB dan memori internal 256 GB.