TopOne.id – Samsung terus menghadirkan pilihan smartphone berkualitas dengan harga terjangkau, termasuk di kelas entry-level.
Bagi Anda yang mencari HP Samsung dengan RAM 6GB dan ROM 128GB di kisaran harga Rp1 juta hingga Rp2 juta, berikut adalah enam rekomendasi terbaik yang dapat dipertimbangkan:
1. Samsung Galaxy A13 6/128 GB – Rp1.499.000
Galaxy A13 hadir dengan layar 6,6 inci Full HD+ dan prosesor Exynos 850. Dilengkapi dengan empat kamera belakang 50MP dan baterai 5000mAh, smartphone ini cocok untuk penggunaan sehari-hari.
2. Samsung Galaxy A14 LTE 6/128 GB – Rp1.699.000
Dengan layar 6,6 inci PLS LCD dan prosesor Exynos 850, Galaxy A14 LTE menawarkan pengalaman visual yang baik. Kamera belakang 50MP dan baterai 5000mAh mendukung aktivitas fotografi dan penggunaan harian.