5 Rekomendasi Flashdisk OTG Terbaik 2025, Solusi Praktis untuk Transfer File Cepat dan Anti Ribet

Flashdisk ini punya dua konektor, USB Type-A dan Type-C, dengan dukungan USB 3.2 untuk kecepatan maksimal.

Tersedia dalam dua kapasitas, 64 GB dan 128 GB, produk ini cocok untuk keperluan backup, penyimpanan file multimedia, hingga dokumen kerja.

Bodinya dari alloy metal yang kokoh dan tahan lama, dengan desain minimalis khas Xiaomi.

Harganya mulai dari Rp250.000, dan produk ini bisa kamu dapatkan dari Xiaomi Official Store untuk menjamin keaslian dan garansi.

Flashdisk OTG kini menjadi perangkat wajib buat kamu yang aktif, produktif, dan ingin serba cepat tanpa ribet.

Dengan pilihan konektivitas ganda, kapasitas besar, dan kecepatan tinggi, semua file bisa kamu kelola dengan mudah kapan saja, di mana saja.

Jadi, dari kelima rekomendasi di atas, mana yang paling cocok buat kamu? Jangan lupa cek link resmi untuk masing-masing produk agar bisa melihat spesifikasi lengkap, review pengguna lain, dan promo terbaru yang sedang berlangsung.