7 Tips dan Trik Memilih Laptop Bekas yang Berkualitas dengan Harga Terjangkau

6. Cek SSD

Jika laptop dilengkapi SSD, gunakan aplikasi seperti Crystal Disk Info untuk memeriksa kesehatan SSD.

SSD yang masih memiliki tingkat kesehatan di atas 90% umumnya masih dapat diandalkan.

7. Performa dan Panas

Jalankan tes performa, seperti Cinebench R23, selama 10 menit untuk memeriksa apakah laptop memiliki masalah panas atau bunyi kipas yang aneh.

Laptop gaming atau performa tinggi khususnya perlu diperiksa lebih teliti.

8. Pembelian dari Sumber Terpercaya

Jika memungkinkan, lakukan transaksi secara langsung (COD) atau pertemuan dengan penjual.

Jika tidak, pastikan Sobat membeli dari sumber yang terpercaya, idealnya melalui e-commerce yang dapat memberikan jaminan keamanan dan garansi.

Membeli laptop bekas dapat menjadi pilihan yang cerdas dengan pertimbangan yang matang.

Dengan mengikuti tips di atas, Sobat dapat memastikan bahwa laptop bekas yang Sobat beli memiliki kualitas yang baik dan sesuai dengan kebutuhan.

Selamat berburu barang bekas yang berkualitas, dan tetap prioritaskan keamanan dalam transaksi Sobat!

Sumber : GadgetIn

(Fiyu)